Kesultanan Gowa

Kesultanan Gowa atau kadang ditulis Goa, adalah salah satu kerajaan besar dan paling sukses yang terdapat di daerah Sulawesi Selatan. Rakyat dari kerajaan ini...

Perjanjian Bongaya: Deklarasi Kekalahan Kesultanan Gowa

Perjanjian bongaya merupakan sebuah perjanjian perdamaian yang ditandatangani oleh Kesultanan Gowa (Sultan Hasanudin) dan Hindia Belanda (Laksamana Cornelis Speelmen) tanggal 18 November 1667. Mengapa Perjanjian...

Akulturasi Kebudayaan Nusantara dan Hindu-Buddha

Akulturasi kebudayaan yaitu suatu proses percampuran antara unsur-unsur kebudayaan yang satu dengan kebudayaan yang lain, sehingga membentuk kebudayaan baru. Kebudayaan baru yang merupakan hasil...

Kesultanan Perlak : Kerajaan Islam Pertama di Nusantara

Kesultanan Perlak adalah kerajaan Islam pertama di Indonesia yang tercatat dalam sejarah, kerajaan ini berkuasa antara tahun 840 hingga 1292M. Perlak adalah nama suatu daerah di...

Peran Penting PDRI Menjaga Eksistensi Republik Indonesia

Pada saat terjadi agresi militer Belanda II, Presiden Sukarno telah membuat mandat kepada Syafruddin Prawiranegara yang ketika itu berada di Bukittinggi untuk membentuk pemerintah...

Kerajaan Sunda Galuh

Di Indonesia sangat banyak kerajaan-kerajaan baik yang bercorak Islam, Hindu ataupun Buddha. Khusus untuk di pulau Jawa ada sebuah kerajaan setelah runtuhnya kerajaan Tarumanegara...

Kerajaan Kendan

Kerajaan Kendan merupakan sebuah kerajaan kecil yang bersifat keagamaan. Nama Kendan diambil dari nama sebuah bukit berjarak sekitar 500 meter dari stasiun Nagreg, sebelah...

Kerajaan Kutai: Sejarah, Raja, Prasasti & Masa Kejayaan

Kerajaan Kutai merupakan kerajaan Hindu tertua di Indonesia. Kerajaan Kutai diperkirakan muncul pada abad 4 M atau ± 400 M. bukti-bukti yang menujukkan bahwa...

Kerajaan Kalingga (Ho-ling)

Diperkirakan berdiri pada masa abad ke-6, Kerajaan Kalingga atau Ho-ling (sebutan dari sumber Tiongkok) merupakan kerajaan bercorak Hindu-Budha yang mendiami di Jawa Tengah. Lokasi pusat kerajaan ini...

Kerajaan Demak

Kesultanan Demak atau Kerajaan Demak merupakan kerajaan Islam pertama dan terbesar di pantai utara Jawa ("Pesisir").  Demak pada mulanya adalah salah satu Kadipaten yang...

Kerajaan Pagaruyung

Kerajaan Pagaruyung dulu nya berlokasi di dalam provinsi Sumatera Barat sekarang. Nama kerajaan ini berasal dari nama pohon Nibung atau Ruyung, disamping itu juga dapat...

Kerajaan Salakanagara

Salakanagara, berdasarkan Naskah Wangsakerta - Pustaka Rajyarajya i Bhumi Nusantara (yang disusun sebuah panitia dengan ketuanya Pangeran Wangsakerta) diperkirakan merupakan kerajaan paling awal yang...

Kesultanan Mataram

Kesultanan Mataram adalah kerajaan Islam di Pulau Jawa yang pernah berdiri pada abad ke-17. Kerajaan ini dipimpin suatu dinasti keturunan Ki Ageng Sela dan...

Kerajaan Pajang

Nama negeri Pajang telah dikenal sejak zaman Kerajaan Majapahit. Menurut Nagarakretagama yang ditulis tahun 1365, bahwasanya pada zaman tersebut adik perempuan Hayam Wuruk (raja...

Perjanjian Giyanti, Akhir Dari Kesultanan Mataram

Perjanjian Giyanti merupakan kesepakatan antara VOC, pihak Mataram , & kelompok Pangeran Mangkubumi. Kelompok Pangeran Sambernyawa tak ikut dalam perjanjian ini. Pangeran Mangkubumi demi keuntungan...

Politik Etis, Van Deventer Hingga Douwes Dekker

Semenjak pemerintah kolonial Belanda memberlakukan sistem Tanam Paksa di Indonesia, banyak menimbulkan penderitaan bagi rakyat pribumi seperti kemiskinan, kelaparan bahkan kematian. Selain itu banyak...

Darimana Nama “Indonesia” Berasal?

Pada zaman purba, kepulauan tanah air disebut dengan aneka nama. Dalam catatan bangsa Tionghoa kawasan kepulauan tanah air dinamai Nan-hai (Kepulauan Laut Selatan). Berbagai...

Posisi Soekarno di Pemerintahan Darurat Republik Indonesia (PDRI)

BULAN-bulan terakhir tahun 1948 adalah saat terberat dalam perjuangan kemerdekaan Republik Indonesia. Bukan saja karena Republik yang masih usia balita itu harus menghadapi musuh...

Kerajaan Tarumanegara

Perkembangan Kerajaan Tarumanegara Menurut N. J. Kroom, kerajaan Tarumanagara berasal dari kata tarum. Tarum adalah nama sunda dari tumbuhan indigo. Ia berpendapat demikian karena mayoritas kerajaan-kerajaan di nusantara...

Catatan Sejarah Kanibalisme di Nusantara

Kanibalisme di Nusantara pertama dituturkan oleh Marco Polo, seorang penjelajah asal Venesia, Italia. Alkisah, pada 1292 Marco Polo tengah menyusuri pesisir Sumatera. Di tengah...